Gerakan Rakyat Jadi Parpol, Pengamat: Jadi Kendaraan Politik Anies, ‘Syahwat’ Nyapresnya Tinggi
Organisasi kemasyarakatan Gerakan Rakyat mendeklarasikan diri sebagai partai politik. Bahkan Ormas ini mencalonkan Anies Baswedan sebagai Capres di Pemilu 2029.






